Bahan Membuat Garang Asam Ayam Khas Kudus
- 1/2 kg Ayam.
- 11 cabai setan.
- 5 tomat hijau.
- 3 blimbung wuluh.
- 5 bawang putih.
- 7 bawang merah.
- 3 kemiri.
- 5 cm lengkuas.
- 7 lembar daun salam.
- 1 sdm garam.
- 1 sdm gula.
- Daun pisang.
- Plastik putih.
Langkah Memasak Garang Asam Ayam Khas Kudus
- Rebus ayam selama 10 menit.
- Haluskan bawang putih, bawang merah, kemiri.
- Potong-potong tomat hijau, blimbing wuluh, cabai, lengkuas.
- Campurkan semua bahan ayam, bumbu halus dan bahan yg sudah di potong-potong.
- Bungkus dengan daun pisang.
- Setelah semua sudah di bungkus kukus selama kurang lebih 15 menit.
- Garang asam ayam siap di hidangkan.
Get Latest Recipe : HOME