Sate ayam merupakan makanan khas Indonesia. Sate Ayam ini terbuat dari daging ayam. Sekian dari menu bumbu sate ayam kecap ponorogo kali ini mungkin anda bisa mempraktekan dirumah.
Bahan Membuat Sate ayam kecap
- 500 gram ayam filet, di potong potong kotak.
- bumbu halus :.
- 8 siung bawang merah.
- 5 siung bawang putih.
- seruas laos.
- 1 sdm ketumbar.
- 3 btr kemiri.
- secukupnya gula merah, di iris halus.
- 2 sdm madu.
- kaldu jamur, garam, merica, gula pasir, kecap manis (secukupnya aja, kalo di rasa udah pas).
- bumbu oles :.
- margarin, kecap manis (di campur jadi satu).
Langkah Memasak Sate ayam kecap
- Haluskan semua bumbu dan diaduk sampai rata.
- Campurkan semua irisan daging ayam dengan bumbu,biarkan meresap minumal 15menit atau boleh di diamkan semalemanbiar tambah meresap bumbu nya (jadi buat nya dari semalem nya).
- Cuci tusuk lidi, tusuk dagingayam dengan tusuk sate, lalu bakar sambil di oles2campuran margarin dan kecap manis dan bolak balik sate nya, samapai matang nya merata.
Misalnya, mungkin Anda lebih menyukai sate ayam bumbu kecap, sambal kacang sederhana atau mungkin ala madura. Menu ayam kecap jadi andalan kesukaan keluarga Indonesia. Sate madura memiliki potongan daging ayam lebih kecil dibandingkan sate lainnya, juga saus kacang tanah yang lebih lembut dan kental. Siraman kecap manis biasanya akan ditambahkan di atas saus. Ayam kecap or ayam masak kicap is an Indonesian and Malaysian chicken dish poached or simmered in sweet soy sauce (kecap manis or kicap lemak manis) commonly found in Indonesia and Malaysia.
Get Latest Recipe : HOME