Itulah sebabnya diciptakan versi ini, versi pedas manis dari Jawa yang kini bisa dinikmati siapa saja. Keunikan rasa rica rica ayam manado ini adalah rasa pedas, manis, asin, gurih bercampur dengan takaran pas, sehingga tercipta cita rasa yang sempurna. Itulah salah satu rahasia aneka macam resep masakan dari nusantara, sehingga terkenal hingga ke manca negara.
Bahan Membuat Rica-rica ayam (pedas manis)
- 1/2 kg ayam (direbus terlebih dahulu).
- 2 ruas jari jahe (digeprek).
- 1 ruas jari lengkuas (digeprek).
- 1 batang sereh (digeprek).
- 2 lembar daun salam.
- 2 lembar daun jeruk.
- 1 buah gula merah.
- secukupnya Kecap, air, r*yco (ayam).
- ➡ bumbu halus:.
- 4 buah bawang merah.
- 3 siung bawang putih.
- 5 buah cabe rawit hijau.
- 3 buah cabe merah keriting.
- 1 sdt merica.
- 1 buah kemiri.
- 1/2 sdm garam.
Langkah Memasak Rica-rica ayam (pedas manis)
- Haluskan bumbu halus kemudian tumis bersamaan dengan jahe, lengkuas, sereh, daun salam, daun jeruk sampai harum.
- Tambahkan air, tunggu hingga mendidih. Kemudian masukkan ayam, gula merah, kecap dan r*yco (tes rasa). Masak hingga air menyusut.
- And alhamdulillah ayam rica-rica pedas manis siap jadi pendamping nasi 😋.
Lihat juga resep Ayam Rica-Rica extra hot enak lainnya! Warna aslinya nggak semerah yg ada di foto 🤭 aslinya tuh kuning cantik pake banget 😁 Kadang bosan ayam cuma digoreng dicocol sambal, diolah rica rica gini lebih mantap apalagi pedas nya bikin keringatan plus. Resep ayam rica rica - Siapa yang tak tau dengan masakan yang satu ini ? Resep Ayam Rica-Rica - Apabila kita mendengar bumbu rica-rica mungkin pikiran kita akan mengarah pada masakan khas Manado. Rasanya yang begitu menggugah selera bisa di buat dengan mudah hanya dengan mencoba resep ayam rica rica pedas manis berikut.
Get Latest Recipe : HOME