Lihat juga resep Tumis Pare Udang Pedas enak lainnya! Selanjutnya masukkan daging yang sudah dipotong dadu, beri sedikit air agar tidak gosong dan matang nya merata. Adalah sajian tumis daging sapi pedas yang bisa anda cicipi dan buat sendiri dirumah.
Bahan Membuat 14. Tumis pedas daging dan kentang
- Bahan utama.
- 200 gr Daging.
- 2 biji Kentang.
- Bumbu halus.
- 5 siung bawang merah.
- 3 siung bawang putih.
- 4 lembar daun jeruk.
- 2 lembar daun salam.
- 1 batang serai geprek.
- 7 cabe rawit.
- 1 cabe merah.
- 5 cabe ijo.
- Bahan pelengkap.
- 1/2 sdt gula.
- 1 sdt garam.
- 1/2 sdt merica bubuk.
- 1/2 sdt kaldu jamur.
- 1 biji tomat bagi 4.
- 1/4 bawang bombay.
- 5 batang daun bawang.
- 1/4 wortel.
Langkah Memasak 14. Tumis pedas daging dan kentang
- Potong dadu daging yang sdh dibersihkan kemudian rebus dengan 400ml air, tambahkan sejumput garam, rebus sampe setengah empuk.
- Sambil nunggu daging, potong dadu kentang kemudian, goreng.
- Haluskan bumbu halus.
- Tumis bumbu halus sampe harum, masukkan daging beserta sisa air rebusannya tadi dan wortel yg dipotong kecil.
- Potong kasar bawang bombay, daun bawang dan tomat dibagi 4.
- Setelah hampir matang masukkan bahan pelengkap kecuali daun bawang, cek rasa, setelah hampir matang masukkan daun bawang, biar masih kriuk2.
- Dan sudah siap dihidangkan.... jgn lupa stock nasi panasnya di banyakin yaaa, di jaminnn nambahhh.
Tips dan trik ; Membuat tumisan daging sapi cincang untuk berbagai macam masakan. perpaduan rasa daging dan kentang. Tumis Kentang Daging Cincang cocok disajikan di akhir pekan ini. Pastikan rasanya tidak mengecewakan dengan resep berikut ini! Bebas Susu Organik Rendah Gula Rendah Karbohidrat Sehat Vegan Vegetarian. Masakan semur daging kentang betawi memang terkenal sejak dulu.
Get Latest Recipe : HOME