Bahan Membuat Rhum Mickey Mouse Cup cake
- 4 telur.
- 180 gr gula.
- 1 sdt emulsifier.
- 110 gr terigu.
- 2 sdm coklat bubuk.
- 150 ml minyak.
- 2 sdm pasta coklat.
- 75 DCC leleh.
- Bahan cream:.
- 200 gr whip top.
- 200 cc whip cream.
- 100 gr milo.
- 4 sdm coklat bubuk.
- 1/2 bungkus spread cheese.
- 2 sloki cap tikus(minuman alkohol manado). Boleh skip.
- 3 sdm rhum.
Langkah Memasak Rhum Mickey Mouse Cup cake
- Lelehkan DCC + minyak. Sisihkan..
- Kocok telur + gula pasir hingga ngembang + emulsifier, kocok lagi hingga kaku. Masukkan terigu dan coklat bubuk yang telah di tapis sebelumnya biar coklat bubuknya tdk bergerindil. Mixer hingga adonan tercampur rata..
- Tata di cup. Masukkan ke panci kukusan (tutupnya di ikat sarbet biar tdk masuk airnya ke cake nya). Sy lapisin cup nya dgn cetakan lg coz kalau tdk, nanti cup nya melar dan bengkok..
- Buat creamnya. Kocok whip top + whip cream + skm + milo+ coklat bubuk + cap tikus(minuman alkohol manado)+ rhum. Koreksi rasa. Sisihkan..
- Isi cream di plastik segi3. Semprot diatas cake nya. Tata topping. Kebetulan di order teman, n g tll mahal kasi harganya, jd di jejerin di mika aja..😊😁.
Get Latest Recipe : HOME