Masakan semur daging kentang betawi memang terkenal sejak dulu. Resep semur daging betawi daging sapi ini merupakan resep turun temurun yang mempunyai cita rasa enak dan gurih. Resep Semur Daging Betawi untuk Hidangan Sekeluarga.
Bahan Membuat Semur Daging Betawi
- 1 kg Daging Has Dalam (kalo bisa yang ada Serat Gajihnya).
- Bumbu Halus:.
- 10 Siung Bawang Merah.
- 5 Siung Bawang Putih.
- 2 sdt Merica Bubuk.
- 2 sdt Pala Bubuk.
- 2 sdt Ketumbar.
- 2 sdt Jinten.
- 1,5 Ruas Jahe.
- Bahan Lain:.
- 3 Batang Sereh (Di keprek).
- sesuai selera Kecap.
- 2 Balok Gula Merah.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Air.
Langkah Memasak Semur Daging Betawi
- Siapkan Minyak panas dan tumis semua bumbu halus yang sudah diblender/dihaluskan bersama dengan Sereh yang sudah di Keprek.
- Masukkan daging yang sudah di potong sesuai selera. Untuk ini aku lebih suka yang potongannya besar2 dan biasanya di tusuk2 pake garpu dulu sebelum di masukkan ke panci biar daging lebih meresap cookers..
- Tunggu sampai daging matang merata sambil masukkan air secara berkala ke dalam panci. Sambil masukkan kecap dan gula merah ke dalam panci. Untuk air aku lebih suka yang rada banyak airnya, biar dagingnya empuk cookers. Tapi jgn sampe terlalu banyak ya..
- Setelah daging sudah mulai empuk, kata mertuaku ini saatnya daging untuk di goreng di minyak panas lagi. Kenapa? karena ini yang bikin daging makin empuk dan bumbunya meresap. Dan bener aja, emang bumbunya lebih meresap ke dagingnya cookers. Biasanya mertuaku di geprek dulu dagingnya sebelum di goreng biar makin empuk cookers, tp kalau repot ya digoreng langsung juga gpp..
- Setelah digoreng, tiriskan daging dan masukan ke dalam panci yang berisi kuah semurnya ya cookers. Nah saat ini kita masukin deh garam sesuai selera kita. Tambah bumbu penyedap juga boleh, tapi kalo aku sih ga pake penyedap lagi karena udah enak bgt cuma pake garam aja..
- Setelah kuah menyusut dan menjadi kental, matikan api dan sajikan. Happy Cooking Cookers..
Semur daging tempe. foto: Instagram/@nasi_uduk_betawi_rukun. #semurdagingbetawi #resepsemurdagingbetawi #caramembuatsemurdaging #caramembuatsemurdagingbetawi Semur daging betawi, semur daging betawi spesial. Semur Daging Betawi adalah makanan semur daging khas dari Betawi (Jakarta). Bahan untuk membuat semur daging sapi betawi hitam tidak berbeda jauh dengan semur lain namun, porsi kecap disini lebih dominan ya sob selain porsi rempah-rempah lainnya. Resep semur daging - Semur daging adalah masakan yang biasanya memang selalu ada ketika ada acara spesial atau momen spesial. Tetapi, kalau mau makan semur daging juga tidak harus.
Get Latest Recipe : HOME