Bahan Membuat Bihun Goreng Jawa ala Virgo
- 3 siung bawang putih.
- 2 siung bawang merah.
- 3 biji cabai merah (sesuai selera sih).
- 1 sendok makan garam.
- Kecap.
- 1 sendok makan Saos Raja Rasa.
- Minyak goreng.
- 1 butir telur ayam.
- 1 ikat sawi hijau (sesuai selera juga sih hehe).
- 1 buah bihun (1 aja uda banyak bgt).
- Air panas.
Langkah Memasak Bihun Goreng Jawa ala Virgo
- Rebus air hingga matang, letakkan di wadah yg sudah ada bihun kering, diamkan hingga matang dan lembut..
- Lembutkan bawang putih dan merah serta cabainya..
- Potong - potong sawi hijau sesuai selera..
- Panaskan minyak di wajan, masukkan bawang putih dan merah yg sdh dilembutkan tadi. Goreng hingga wangi..
- Masukkan bihun yg sudah lembut tadi, aduk hingga merata..
- Masukkan sawi hijau, saos raja dan kecap serta garam..
- Pinggirkan dahulu minya, Tmbhkan sedikit minyak goreng dan masukkan telur, cacah dan aduk rata dengan bihunnya..
- Setelah tercampur rata, angkat dan sajikan..
- Selamat mencoba gaes 👍🏻.
Get Latest Recipe : HOME