Movie: Tom yum goong / The Protector. Thai recipe for Tom Yum Goong. How it's really made in Thailand.
Bahan Membuat Tom Yum Goong
- 250 gr udang, pisahkan daging dari kepala & kulitnya.
- Bakso ikan.
- Jamur Kancing (tidak pakai, karena tidak ada di kulkas).
- Sayuran.
- 3 sdm minyak sayur.
- 2 L air.
- Bumbu.
- 1 ruas lengkuas, geprek.
- 5 batang sereh, iris.
- 8 siung bawang putih, iris.
- 8 siung bawang merah, iris.
- 2 buah tomat merah.
- 3 buah tomat hijau.
- 10 lembar daun jeruk.
- 1 genggam kecil daun ketumbar (optional).
- 2-3 sdm kecap ikan.
- 2 sdm nam prik pao (Thai chili paste).
- 3 buah cabai rawit oranye.
- Garam.
- Gula.
- Kaldu jamur.
- 4-5 sdm air jeruk nipis (tambahkan ketika api dimatikan).
Langkah Memasak Tom Yum Goong
- Kaldu: tumis kepala & kulit udang dengan minyak. Setelah berubah warna, tambahkan air. Masak selama kurang lebih 15 menit. Buang buih yang mengambang, angkat kulit udang..
- Masukkan lengkuas, sereh, bawang merah, bawang putih, tomat, daun jeruk, & daun ketumbar (bila ada).
- Masukkan kecap ikan, nam prik pao, & cabe rawit..
- Koreksi rasa dengan gula, garam, & kaldu jamur.
- Masukkan udang, baso ikan, & jamur. Atau bahan-bahan lainnya sesuai selera..
- Bila sudah matang, matikan api & tambahkan air jeruk nipis. Siap disajikan.
Open "Tom-Yum Goong" folder, double click on "Setup" and install it. Tom Yum Goong - Sour & Spicy Lemongrass Shrimp Soup Recipe. Tom Yum Goong Soup (Click to enlarge). Tom Yum is probably the most famous of Thai soups and is popular not only in Thailand.
Get Latest Recipe : HOME