Siapkan wajan lalu didihkan minyak goreng. Setelah panas, masukan "Telur" lalu goreng orak-arik. Resep Indomie Mie Tek Tek Mudah & Enak.
Bahan Membuat Mie kuah (mie tek tek / mie dok dok)
- 1 bungkus mie telur.
- 1 telur bebek.
- 4 siung bawang putih.
- 4 bawang merah.
- Saus botolan.
- Sawi hijau.
- secukupnya Air.
- Bakso / topping lainnya.
- secukupnya Minyak.
- Cabe rawit (bisa suka pedas).
- secukupnya Garam.
- secukupnya Penyedap rasa.
Langkah Memasak Mie kuah (mie tek tek / mie dok dok)
- Rebus mie terlebih dahulu hingga setengah matang. Angkat & sisihkan.
- Tumis bawang putih & bawang merah yang telah di ulek/dihaluskan. Boleh tambahkan cabe rawit yg telah di ulek/dihaluskan juga jika ingin pedas. Tunggu sampai wangi.
- Pecahkan & masukkan 1 telur bebek, tunggu beberapa detik, baru orak-arik.
- Tambahkan air secukupnya, tunggu hingga mendidih.
- Jika air sudah mendidih, masukkan sawi hijau, bakso, dan mie nya.
- Aduk2 hingga rata & masukkan beberapa tetes saus botolan (sesuai selera).
- Masukkan garam & penyedap. Koreksi rasa. Angkat. Hidangkan.
Recipes mie tek tek bandung / mie tek tek indomie. Mie Ayam, Mie Telor, Mie Basah dan macam mie lainnya bisa kamu coba. sekarang saya punya Resep Dan Cara Membuat Mie Kuah. Sekarang akan coba dibahas tentang Resep Mie Kuah dan Cara Membuatnya. Ada yang menggunakan mie telor ada juga yang pakai mie instant. Simak resep mie tek-tek berikut ini untuk kamu coba di rumah!
Get Latest Recipe : HOME