It literally means coconut cake or coconut tart, which is made from flour, sugar. Klappertaart is a Dutch-influenced Indonesian cake originating from Manado, North Sulawesi. [Indonesian Food] Klapertaart. Indonesian Custard Pudding made from Coconut -IndonesianCulinary.
Bahan Membuat Klapertaart
- Bahan A.
- 200 ml air kelapa.
- 50 ml susu kental manis.
- 350 ml susu cair full cream.
- 40 gr gula.
- 50 gr maizena.
- 1/4 sdt garam.
- 30 gr butter (saya pakai blueband).
- 2 kuning telur.
- 1 sdt vanilla extract.
- 1 sdt rhum (bisa diskip).
- Bahan B.
- 1 buah kelapa, dagingnya dikerok, potong2 lalu kukus 15menit.
- Bahan C.
- 2 putih telur.
- 15 gr gula pasir.
- 1/2 sdt vanilla.
- Bahan D.
- 50 gr kismis.
- 40 gr kenari (saya ga pakai).
- bahan topping.
- secukupnya kismis & kenari.
- kayu manis bubuk.
Langkah Memasak Klapertaart
- Campur semua bahan A, kecuali telur, vanilla & rhum. rebus aduk terus hingga mengental. matikan api, masukan kuning telur, vanilla dan rhum aduk rata..
- Masukkan bahan B aduk Rata..
- Masukkan bahan D aduk rata..
- Panaskan oven 180°.
- Masukkan adonan dalam cetakan, oven selama 20menit dengan metode au bain marie atau loyang diberi air dibawahnya agar adonan lembut..
- Selama memanggang, siapkan adonan C. mixer adonan C hingga berbusa..
- Beri topping meringe di atas adonan klapertaart, tabur kismis, kenari & kayumanis bubuk..
- Panggang lagi 5 menit..
- Angkat, sajikan dingin dari kulkas biar lebih nikmat..
This is "Klapertaart" by ClipOrama on Vimeo, the home for high quality videos and the people who love them. Unduh gambar-gambar gratis yang menakjubkan tentang Klapertaart. Untuk digunakan gratis ✓ Tidak ada atribut yang di perlukan ✓. I have to think how De Gaav klapertaart can compete with the other and looked stand out on the shelf. The target market of this product is family.
Get Latest Recipe : HOME