Peach Gum Dessert aka Sekoteng Singapur Saya suka karena peach Gum ini mirip dengan Cheng teng dessert / sekoteng Singapore (jajanan dessert khas dikampung aku "Tanjung pinang". Rasanya enak , segar & manis tapi tidak terlalu manis karena menggunakan gula batu & juga rasanya tidak bikin bosan & pengen nambah. Peach gum dessert, peach gum sendiri adalah resin alami yang dikeluarkan dari pohon persik, yang berbentuk kristal berwarna kuning di pohon persik.

Bahan Membuat Peach Gum Dessert aka Sekoteng Singapur

  1. Peach Gum rendam 8 jam.
  2. Kici.
  3. Jamur putih rendam 1 jam.
  4. biji Ang cho belah buang.
  5. Gula batu.
  6. Jahe iris sedikit.
  7. 1 batang Daun pandan.
  8. Daun jeruk.
  9. 1 L Air.

Langkah Memasak Peach Gum Dessert aka Sekoteng Singapur

  1. Masak 1 L air, masukan jahe, daun jeruk, daun pandan gula. Masak hingga mendidih..
  2. Masukan ang cho, jamur putih. Masak 20 min.
  3. Masukan peach gum, kici sebentar saja, matikan api..
  4. Jika sudah dingin masukan kulkas, biarkan rasa meresap. Konsumsi keesokan harinya..

Get this recipe for a refreshing, textural Chinese dessert. Add the peach gum and pandan leaves in a pot, then bring to a boil. Siapa yg masih pada penasaran sama peach gum dessert ala…" Peach gum dessert soup is a delicious way of enjoying peach gum, regarded as a beauty tonic in traditional Chinese medicine (TCM). Called tao jiao in Mandarin, it comes in the form of amber-hued crystals. Peach gum is actually the resin of.

Get Latest Recipe : HOME