Kuahnya asem-asemnya pedes dan ada manis nya. Oh iya, Paling enak masak asem-asem itu pakai daging sandung lamur dan sengkel. Garang asem yang berasal dari Grobogan ini populer di Kudus, Semarang, Demak, Pati, dan Pekalongan hingga menyertakan nama masing-masing tempat sebagai ciri khasnya.
Bahan Membuat Garang Asam/Asem Asem Sandung Lamur
- 250 gram sandung lamur; cuci dan potong sesuai selera.
- 2 buah wortel; potong sesuai selera.
- 1 buah kentang; potong sesuai selera.
- 3 lembar daun jeruk.
- 6 buah belimbing wuluh; potong sesuai selera.
- 3 cm lengkuas; digeprek.
- 8 buah cabai rawit.
- 2 sdm kecap manis.
- 1 sdt lada halus.
- 1 sachet masako rasa sapi.
- 1 sdt garam (atau sesuai selera).
- 800 ml air.
- Secukupnya minyak untuk menumis bumbu.
- Bahan Yang Diiris.
- 5 buah cabai merah keriting.
- 8 siung bawang merah.
- 5 siung bawang putih.
Langkah Memasak Garang Asam/Asem Asem Sandung Lamur
- Siapkan bahan²nya..
- Rebus sandung lamur dengan 300 ml air selama 20 menit, kemudian buang air rebusannya..
- Tumis bahan yang diiris sampai wangi, kemudian tambahkan air 500 ml beserta sandung lamur dan semua bahan. Masak selama 30 menit. Sajikan selagi hangat lebih nikmat. Selamat mencoba😉.
Goreng asem daging ini terinspirasi dari resep goreng asem sayur a la tante saya yang tinggal di Depok, resep versi sayurannya bisa Silahkan klik link resep di bawah ini: Sup Iga Daun Kedondong Bebalung Asam Pedas Garang Asem Ayam a la Kudus. Garang Asam Ayam adalah salah satu masakan Jawa Tengah yang pembuatannya sangat sederhana dan singkat. Di bungkus dengan daun pisang, di beri santan yang gurih. Resep Garang Asem - Siapa yang tidak kenal dengan garang asem, makanan khas dari Jawa Tengah ini sudah sangat familiar sekali bagi masyarakatnya. Hal tersebut karena rasanya yang sangat cocok bagi lidah orang Jawa bahkan lidah dari orang Indonesia sendiri.
Get Latest Recipe : HOME